Sabtu, 17 November 2012

Cara Membuat Efek Bayangan Link (Link Shadow) Pada Link Di Blog Blogger

  • Seperti biasa masuk dulu ke akun blog anda.
  • Klik 'Rancangan' atau 'Tata Letak'.
  • Edit HTML.
  • Centang kotak expand widget.
  • Cari kode seperti dibawah ini atau semacamnya (tekan keyboard tombol Ctrl + F untuk mempermudah pencarian dengan memasukan kata yang dicari di dalamnya).


>>> PASANG IKLAN MURAH DI BRAVO IKLAN<<<
Bagi anda yang mempunyai blog, klik tombol dibawah ini dan klik Menambah Widget. Terima Kasih.






a:hover {
  text-decoration: underline;
  color: $(link.hover.color);
}



  • Letakkan kode brikut sebelum huruf }.
text-shadow:0 0 6px blue,0 0 6px blue,0 0 6px blue,0 0 6px blue;

  • Sehingga hasilnya seperti ini:
a:hover {
text-decoration: italic;
color: $(link.hover.color);
text-shadow:0 0 6px blue,0 0 6px blue,0 0 6px blue,0 0 6px blue;

  • Jika semuanya telah selesai, klik 'Simpan Template'.
Catatan:
Jika anda mendapatkan banyak kode sewaktu pencarian kode HTML, edit semua kode yang anda temui itu.

© Bravo Super Ampuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar