Senin, 18 Oktober 2010

Membuat Program Persegi Bintang dalam C++

"Om Swastiastu"

Tutorial kali ini berlanjut pada C++, disini kita akan mempelajari cara membuat persegi dari bintang dalam C++. Terdapat beberapa syarat disini yang harus saya berikan. Lebar persegi harus diantara 1 dan 20. Disini kita menggunakan statemen for untuk mencetak bintang. Lalu didalam pernyataan for, kita menambahkan lagi pernyataan if, gunanya agar bisa menentukan di index ke berapa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar